- Bilaslah teko dengan air mendidih ( untuk menjaga seduhan Rooibos Tea tidak cepat dingin ).
- Masukkan 1 sachet Rooibos Tea ke dalam teko ( ukuran 600-800 ml ) dan seduhlah dengan air mendidih.
- Biarkan 2-3 menit sampai larutan berwarna merah ( sebagai indikasi kandungan antioksidan optimal tersaji dalam larutan ), angkat sachet Rooibos Tea setelah kurang lebih 10 menit.
- Siap dihidangkan ( bisa dinikmati dengan gula, susu, jeruk lemon dll sesuai selera ).
- Gunakanlah seduhan Rooibos untuk membuat makanan atau minuman sebagai pengganti air putih.
Tips Cara Penyimpanan yang baik untuk menjaga kualitas Rooibos Tea :
- Simpan Rooibos Tea di tempat sejuk dan kering, dan hindarkan dari sinar matahari langsung.
- Jika kemasan aluminium foil sudah terbuka, simpanlah Rooibos Tea di stoples atau wadah dari kaleng. Jaga wadah tetap tertutup rapat.
- Jaga agar Rooibos Tea tidak terekspos udara karena akan menyebabkan proses oksidasi ( Rooibos Tea bersifat higroskopis/mudah menyerap air ) yang akan menurunkan kualitas dan mengurangi kadar kandungan serta mempengaruhi rasa dan aromanya.
- Jangan menggunakan wadah yang sebelumnya dipakai untuk menyimpan bahan makanan lain ( supaya rasa dan aromanya tidak tercampur ).
- Jangan menyimpan sachet Rooibos Tea bersamaan makanan lain.
Segera Dapatkan Produk ASLI Rooibos Tea Nutrend.
Untuk Informasi Order Produk Teh Celup Rooibos Nutend Hubungi :
Sdr Adjie Hp.Wa 081322213606
Sdr Adjie Hp.Wa 081322213606
Dapatkan harga menarik untuk Agen RESELLER!! Klik Buy Order